Skip to content

HYPNOTYC COPYWRITING
FOR PROPERTY

Bahas tuntas cara membuat copywriting untuk konten iklan property yang memukau dan berkonversi tinggi serta optimasi menggunakan AI

” Copywriting adalah kunci kesuksesan iklan anda. Tanpa copywriting yang menghipnotis, anda tidak akan mampu menarik perhatian calon konsumen anda. ingat, waktu anda untuk menarik PERHATIAN mereka hanya 5 detik “

Memangnya Copywriting sepenting itu ya, dalam iklan ?

Coba anda pikirkan, bukankah anda yang masuk ke landing page ini karena copywriting ?

Konten media sosial, iklan, landing page , email bahkan banner dijalananpun butuh copywriting.

apalagi anda yang saat ini menjual properti yang membutuhkan tulisan persuasif sehingga mampu mempengaruhi pikiran dan sisi emosional calon konsumen anda.

“Beda tulisan Beda Omset”

Tulisan yang menarik dapat “menghipnotis”  dan meningkatkan penjualan anda hingga 5x lipat.

Namun menulis Copywriting yang memiliki konversi tinggi bukan hal yang mudah, bukan ?

Awalnya saya juga merasakan hal ini

 

 

 

Terus apa yang salah ? apa yang harus saya perbaiki ?

Inilah kenapa kami mebuat kelas “hypnotic copywriting for property” untuk anda

kelas hypnotic copywriting for property  hadir sebagai jawaban dari masalah anda sebagai seorang developer properti yang ingin mendapatkan lead dan penjualan yang tinggi melalui iklan yang anda tayangkan.

kelas ini akan membantu anda belajar bagaimana cara menulis konten iklan yang menghipnotis dan terstruktur sehingga meningkatkan penjualan properti anda.

tak hanya itu, kalau selama ini anda membutuhkan waktu yang lama untuk membuat sebuah konten iklan, dalam pembelajaran ini anda akan diajarkan bagaimana membuat skrip konten iklan dari 5 jam menjadi 5 menit bahkan bisa 5 detik, menarik bukan ?

MATERI YANG AKAN ANDA PELAJARI DALAM KELAS INI

Apa yang akan kamu dapatkan setelah mengikuti kelas ini ?

Berapa harga kelas ini ?

Kelas ini merupakan kelas yang dirancang khusus untuk anda yang ingin mendapatkan penjualan tinggi dengan copywriting iklan anda. jika anda mengikuti kelas serupa mungkin anda akan membayar harga yang sangat mahal untuk mengetahui rahasia ini, namun di kelas ini anda akan diberikan diskon yang besar khusus bagi anda yang ingin serius belajar 

Harga Normal untuk kelas e-course online ini adalah : Rp. 500.000

Namun Kami memberikan promo diskon kepada anda sebesar 50% Khusus untuk 30 orang pertama.

Hypnotic Copywriting For Property

Dapatkan harga promo ini segera
Rp. 500.000
Rp 249
000
  • 4 Video
  • Akses Lifetime (selamanya)
  • Free tools AIDCA
  • Free Webinar
  • Free Konsultasi dan Mentoring

Kenapa Harus Ikut Kelas
"Hypnotic copywriting For Property

Apa yang membuat kelas ini berbeda dengan kelas lainnya ?

Action

Anda akan belajar semua teori dan langsung praktek dengan menggunakan table AIDCA Framework

Interactive class

setelah anda bergabung di kelas ini anda tidak akan dibiarkan jalan sendirian, tapi setiap permasalahan yang ada akan disediakan wadah group untuk saling sharing dengan mentor dan teman peserta kelas.

Free Modul dan
AIDCA Framework

Anda akan diberikan Modul dan AIDCA Framework secara gratis

Free Consultasion

Konsultasi dalam kelas ini akan dilakukan via group Watsapp dan telegram

Beberapa Hal Yang Sering Ditanyakan

kelas ini sangant cocok bagi anda yang

  • Developer properti yang ingin belajar copywriting
  • Developer properti yang mempunyai tim sales 
  • Marketing dan sales properti
  • Agent penjualan properti
  • Pemula yang ingin terjun kedunia properti

Lakukan pendaftaran dengan klik Gabung sekarang maka anda akan mendapatkan notifikasi dan invoice pendaftaran

Anda bisa mengakses kelas ini kapanpun dan dimanapun secara lifetime

Setelah anda membeli kelas ini, anda tidak akan dibiarkan begitu saja, sesi konsultasi dan mentoring akan anda dapatkan via watsapp dan telegram

TENTANG KAMI

Kami merupakan perusahaan yang bergerak dibidang pendidikan,pelatihan dan teknologi yang mendukung para developer properti dalam meningkatkan kompetensi, keterampilan serta pemasaran properti

PRODUK KAMI

Copyright © Ilmu Keuangan Properti 2024 – All Rights Reserved